A Digital Geneva Convention

“Just as the world’s governments came together in 1949 to adopt the Fourth Geneva Convention to protect civilians in times of war, we need a Digital Geneva Convention that will commit governments to implement the norms that have been developed to protect civilians on the internet in times of peace”.

— Brad Smith —

Setelah terjadinya perang cyber pada tahun 2007 antara Rusia dan Estonia yang dikenal dengan Estonia cyberattack atau cyberwarfare. Penyerangan tersebut ditimbulkan oleh keinginan warga Estonia untuk menggusur monumen kuburan prajurit nazi yang terkubur di daerah Estonia. Warga Estonia beralasan karena monumen tersebut menjadi salah satu alasan mengapa rusia tidak mau mengakui kemerdekaan Estonia. Pada tahun 2014 cyber attact terjadi lagi pada perusahaan sony secara besar-besaran dan penyerangan tersebut dilakukan oleh korea utara dalam misi balas dendam. Dan pada tahun 2016, Rusia dituduh merusak demokrasi Amerika serikat dengan meretas dan membocorkan data selama pemilihan presiden AS. berikut ini adalah aktivitas cyberwarfare dari tahun ke tahun Dikutip dari Slide konvensi:

a.PNG

Berdasarkan berbagai macam isu terjadi, Brad Smith sebagai pemimpin perusahaan teknologi terbesar di dunia berinisiatif untuk membuat sebuah konvensi cybercrime yang dinakan A Digital Geneva Convention. Dalam konvensi tersebut dihadiri dari berbagai pihak terutama pemerintah dan perusahaan.

 

Hasil dari konvensi tersebut maka terbentuklah 4 kesepahaman:

1. Undertake to create politically binding then legally binding agreements
committing governments to certain, acceptable behaviors in cyberspace.

2. Drive forward a tech sector accord that commits the ICT industry to objectives and
actions that will protect users and the wider internet, and will ensure the sector’s
neutral status in any cyber-conflict.

3. Support the establishment and operation of politically-neutral, independent,
transparent and peer-reviewed attribution organization.

4. Identify and provide avenues for multi-stakeholder input and involvement in the
development of cyberspace policies and agreements.

Sumber:

Kurbalija, J. (2017, Februari 23). Digital Geneva Convention: multilateral treaty, multistakeholder implementation. Retrieved from DiploFoundation : https://www.diplomacy.edu/blog/digital-geneva-convention

 

Tinggalkan komentar